Jumat, 06 Juni 2008

KARYA TULIS ILMIAH BAGIAN 5

2.1.4 MENOLONG DIRI SENDIRI

Ada berbagai hal yang menyebabkan orang memerlukan darah lebih banyak di dalam jantung conyohnya pekerjaan dan gerak badan berat, cuaca dingin, perasaan kecewa, kaget dan sebagainya.

Bertahun-tahun lamanya orang mencari penyebab timbulnya penyebab penyakit jantung koroner, banyak penelitian yang terus-menerus dilakukan mengenai hal ini, dan besar sekali jumlah biaya yang dihabiskan secara terus-menerus. Semua Negara-negara di dunia barat menaruh perhatian besar dan ingin mengatasi masalah ini. Di Australia, ada sekitar 35.000 orang yang mati setiap tahun sebagai korban dari penyakit ini.

Faktor-faktor pemicu serangan jantung ialah Merokok, mengonsumsi makanan berkolestrol tinggi, kurang gerak, malas berolahraga, stres, dan kurang istirahat.